Pengukuhan BPD se-Kab. Sinjai
-
Advetorial
Pj Bupati Sinjai : Penambahan Masa Jabatan 2 Tahun Kinerja BPD, Untuk lebih Meningkatkan Sinergitas dengan Pemerintah Desa
SINJAI, KabarDesa.co.id – Penjabat (Pj) Bupati Sinjai T.R Fahsul Falah, mengukuhkan Badan Pemusyawaratan Desa (BPD) Se-Kabupaten Sinjai untuk perpanjangan masa jabatan. Total 494 orang anggota BPD yang tersebar di 67 Desa dikukuhkan di Pendopo Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Sinjai, Jumat (26/7/2024). Pengukuhan perpanjangan masa keanggotaan BPD Se-Kabupaten Sinjai juga dirangkaikan dengan penyerahan Surat Keputusan (SK) oleh Pj Bupati T.R Fahsul…
Read More »